menu

Universitas Megou Pak Tulang Bawang Wisudawan Program S1 Angkatan Ke-VII

Dilaporkan oleh : safril

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

Tulang Bawang- Universitas Megou Pak Tulang Bawang (UMPTB) melakukan sidang senat terbuka, dalam rangka wisuda ke-VI program Sarjana (S1) tahun akademik 2021/2022. Kegiatan berlangsung dihalaman Gedung Rektorat UMPTB, Tiyuh Tohou, Kecamatan Menggala.

Acara tersebut diikuti oleh seratus tujuh puluh delapan wisudawan yang telah menyelesaikan studinya di berbagai Program Studi dari 7 Fakultas yang terdapat dalam Universitas Megou Pak Tulangbawang. Adapun 7 Fakultas tersebut adalah Fakultas Hukum, Ekonomi, MIPA, Fisip, Pertanian, Teknik, dan FKIP.

Acara Wisuda Universitas Megou Pak Tulangbawang, ini digelar mulai pukul 09.00 WIB hingga selesai acara, kamis (29/12/2022).

Dalam sambutan Rektor Universitas Megou Pak Tulangbawang Dr. Triono, M.I.P menyampaikan, rasa bangga dan bahagia dengan terlaksananya Wisuda angkatan ke VII tahun ini.

“Semoga setiap wisudawan yang telah di wisuda mampu memberikan kontribusi terhadap perkembangan dan pembangunan di berbagai daerah di Indonesia, terutama Provinsi Lampung dan khususnya di Kabupaten Tulangbawang,” terangnya.

Sementara, Ketua Yayasan Dr. Abdurachman Sarbini, M.H.,M.M yang juga mengaku senang dan bangga atas pelaksanaan Wisuda kali ini. Dan beliau memberikan Apresiasi Kepada seluruh Civitas Akademika UMPTB, yang mana telah berhasil memajukan dan menjaga nama baik Universitas Megou Pak Tulangbawang.

“Saya berharap kepada mahasiswa mahasiswi Universitas Megow Pak Tulangbawang yang hari ini diwisuda, ilmu yang didapatkan dapat menjadikan kalian orang-orang cerdas, sholeh dan mampu memberikan kontribusi terhadap pembangunan di manapun berada, terutama di daerah Kabupaten Tulangbawang dan Provinsi Lampung,” tambahnya.

Klik Gambar

Bagikan berita ini

| Baca Juga

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Lampung Barat,Global Lampung News  -  Peletakan batu pertama pembangunan proyek pasar tematik wisata Lumbok Seminung rencana akan dilakukan oleh Mentri Perdagangan Dr.H.C Zulkifli Hasan S.E,.M.M pada 25 Januari mendatang. Demi

Januari 17, 2024
Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

SEKAMPUNG-- Bupati Lampung Timur M Dawam Rahardjo Memberi Sambutan dalam acara Zoom Meeting Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak Nasional di Lapangan Desa Sidomukti, Kecamatan Sekampung, Senin (26/06/2023). Hadir dalam acara

Juni 26, 2023
Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Ketua PD IWO Lampung Timur. (Foto : Redaksi)

Bagikan berita ini
November 10, 2024
Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Lampung Selatan - Menindaklanjuti terkait dengan indikasi dugaan penyerobotan atau perampasan rumah milik Hasanudin warga Desa Kali Asin Kecamatan Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan, oleh seorang warga setempat bersama Zaelani.

Kategori Berita

Kabar Lampung