menu

Raih Prestasi,Atlet asal Lambar harus gigit jari

Dilaporkan oleh : Hari Gunawan

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

Lampung Barat,Global Lampung News- Salah satu atlet di Lampung barat yang mewakili untuk bertanding di kejuaraan Pekan Olahraga Propinsi (Porprov) Lampung ke-IX tahun 2022 harus gigit jari meski berprestasi di duga tidak mendapatkan fasilitas seperti yang di harapkan.

Kontingen Kabupaten Lampung Barat di ikuti oleh 194 Atlet,52 Maneger,official dan pelatih,19 orang panitia kontingen,sehingga jumlah keseluruhannya ada 265 orang.serta mengikuti 19 cabang olahraga pada kejuaraan Porprov tahun 2022 ini.

Salah satu Atlet dari Cabor yang di ikuti oleh Kontingen Lampung Barat tidak mau di sebutkan nama nya mengaku kurang puas dengan pelayanan yang di berikan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Lampung Barat .

Bagaimana tidak Atlet yang berlabel Kabupaten namun tidak mendapatkan pelayanan dan fasilitas yang memadai.

Contoh atribut dari jumlah peserta dalam satu tim hanya di berikan setengah dari jumlah sehingga mereka harus berbagi,semua bagi rata ada yang hanya dapet trening,dapet jaket, ada yang dapet topi saja semua berbagi.

Bahkan yang paling miris ketika naik Podium untuk menerima medali harus sibuk dulu pinjam sana sini karena atribut tak lengkap.

Para atlet ini juga tidak di sediakan penginapan sehingga harus menumpang di kosn.

Ketika di tanya soal Bonus Juara dia menjawab tidak tau kalau denger-dengar sekilas kata nya belum cair,untuk uang saku saja hanya dapet 2 kali pertama Rp.50.000 kedua dapet lagi Rp.50.000 itu juga untuk makan gak jadi sehingga di beri uang,selama lima hari hanya dapat Rp.100.000 untuk uang saku.

Masih banyak lagi yang membuat Atlet itu merasa tidak puas dia berharap kedepan bisa lebih baik mengingat ketika diri nya ketika bercincang-bincang dengan dengan kontingen dari kabupaten lain sangat jauh berbeda dengan yang dia dapatkan saat ini.

Sangat di sayang kan perhelatan sekelas (Porprov) dengan dana yang di gelontorkan Kabupaten Lampung Barat hingga 800 juta rupiah untuk membiayai kegiatan ini namun ada Atlet yang mendapatkan perlakuan yang tidak seharus nya.(Hari).

Klik Gambar

Bagikan berita ini

| Baca Juga

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Lampung Barat,Global Lampung News  -  Peletakan batu pertama pembangunan proyek pasar tematik wisata Lumbok Seminung rencana akan dilakukan oleh Mentri Perdagangan Dr.H.C Zulkifli Hasan S.E,.M.M pada 25 Januari mendatang. Demi

Januari 17, 2024
Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

SEKAMPUNG-- Bupati Lampung Timur M Dawam Rahardjo Memberi Sambutan dalam acara Zoom Meeting Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak Nasional di Lapangan Desa Sidomukti, Kecamatan Sekampung, Senin (26/06/2023). Hadir dalam acara

Juni 26, 2023
Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Lampung Selatan - Menindaklanjuti terkait dengan indikasi dugaan penyerobotan atau perampasan rumah milik Hasanudin warga Desa Kali Asin Kecamatan Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan, oleh seorang warga setempat bersama Zaelani.

Yus Bariah Dawam Rahardjo, Menyerahkan Program TAS BARIYAH di Desa Taman Asri Berjumlah 401 Peserta

Yus Bariah Dawam Rahardjo, Menyerahkan Program TAS BARIYAH di Desa Taman Asri Berjumlah 401 Peserta

Purbolinggo-- Ketua TP-PKK Kabupaten Lampung Timur Yus Bariah Dawam Rahardjo, mengapresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh kader PKK di Desa Taman Asri dalam menjalankan Program Tabungan Sembako untuk Hari Raya/TAS BARIYAH. Hal

Maret 27, 2023

Kategori Berita

Kabar Lampung