menu

Bupati Dawam Rahardjo, Menjadi Pembina Apel Mingguan

Dilaporkan oleh : Eko Wahyuntoro

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

SUKADANA– Bupati Lampung Timur Menjadi Pembina Apel Mingguan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Lampung Timur yang dilaksanakan di Halaman Depan Pemerintah Daerah Lampung Timur, Senin (05/06/2023).

Hadir dalam Apel tersebut Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Timur, Para Staf Ahli, Asisten, Kepala Inspektorat, Sekretaris DPRD, Para Kepala OPD, Kepala Bagian dan Direktur RSUD Sukadana.

Bupati Dawam menerangkan rendahnya kualitas pelayanan publik merupakan salah satu sorotan yang diarahkan kepada birokrasi pemerintah, dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Oleh karena itu ia menghimbau kepada para OPD untuk dapat jemput bola pada kegiatan-kegiatan masyarakat.

Foto, Bupati Lampung Timur
Foto, Bupati Lampung Timur

“Melalui Program Percaya UMKM Berjaya yang kami gagas, Bupati dan Wakil Bupati Lampung Timur dengan Kolaborasi OPD terkait pada Layanan Perbantuan dengan melakukan Pelayanan Jemput Bola pada kegiatan Musrenbang dan kegiatan-kegiatan resmi lainnya.

Foto, Istimewa
Foto, Istimewa

Hal ini sangat membantu pelaku usaha dan warga masyarakat mendapatkan NIB dan SPP IRT. Terbukti dengan Peringkat Ke-3 Nasional, Pendaftar Sertifikat HALAL”.

Selanjutnya Kang Dawam juga menekankan kepada seluruh aparaturnya untuk dapat meningkatkan kedisiplinan.

“Saya minta kepada para pejabat untuk dapat meningkatkan kedisiplinannya. Jadi tidak perlu mengoreksi bawahannya tapi yang paling penting adalah untuk memberi contoh secara langsung, dengan begitu otomatis jajaran bisa meniru”.Pungkasnya. (Red)

Klik Gambar

Bagikan berita ini

| Baca Juga

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Lampung Barat,Global Lampung News  -  Peletakan batu pertama pembangunan proyek pasar tematik wisata Lumbok Seminung rencana akan dilakukan oleh Mentri Perdagangan Dr.H.C Zulkifli Hasan S.E,.M.M pada 25 Januari mendatang. Demi

Januari 17, 2024
Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

SEKAMPUNG-- Bupati Lampung Timur M Dawam Rahardjo Memberi Sambutan dalam acara Zoom Meeting Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak Nasional di Lapangan Desa Sidomukti, Kecamatan Sekampung, Senin (26/06/2023). Hadir dalam acara

Juni 26, 2023
Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Ketua PD IWO Lampung Timur. (Foto : Redaksi)

Bagikan berita ini
November 10, 2024
Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Lampung Selatan - Menindaklanjuti terkait dengan indikasi dugaan penyerobotan atau perampasan rumah milik Hasanudin warga Desa Kali Asin Kecamatan Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan, oleh seorang warga setempat bersama Zaelani.

Kategori Berita

Kabar Lampung