menu

Bupati Dawam Rahardjo, Beri Sambutan Acara Takhtiman Alquran 30 Jus Binnadzor di Sekampung

Dilaporkan oleh : Eko Wahyuntoro

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

Sekampung– Bupati Lampung Timur M. Dawam Rahardjo Memberikan Sambutan Dalam Acara Takhtiman Alquran 30 Jus Binnadzor, 10 Jus Bil Ghoib Kitab Alfiyah Ibnu Malik ke -30 di Pondok Pesantren Darun Najah Sambikarto Kecamatan Sekampung Kabupaten Lampung Timur, Jum’at (10/3/23)

Hadir pula dalam acara terbut, Sekertaris Bapenda Lampung Timur, KetuaTP. PPKK, Camat Sekampung serta Pengurus Besar NU, Romo kiyai Abdul Ghofar, dan KH. Zulfa Mustofa.

Dalam acara tersebut M. Dawam Rahardjo menyampaikan ucapan selamat kepada para santri yang sudah khatam Al Quran.

“Saya atas nama Pemerintah Daerah Kabupaten Lampung Timur mengucapkan selamat kepada ananda yang sudah khatam Al Quran mudah-mudahan menjadi ahli surga yang kelak bisa menyelamatkan kedua orang tuanya”.ujarnya.

“Tidak lupa saya ucapkan terimakasih kepada Wali Santri yang sudah menitipka anak-anaknya ke Pondok Pesantren Darun Najab Sambikarto, karna manusia terbaik adalah orang yang hafal Al Quran dan pandai mengamalkannya”.terangnya.

Selanjutnya mengingat Bulan Suci Ramadhan sudah dekat maka Dawam Rahardjo mengajak kepada seluruh masyarakat untuk melaksanakan kegiatan yang positif.

“Perlu saya sampaikan bahwa sebentar lagi kita akan memasuki Bulan Suci Ramadhan dan alhamdulillah tahun ini Covid sudah tidak ada, jadi mari kita semua makmurkan masjid dan mushola kita sambut Ramadhan dengan bahagia serta kegiatan-kegiatan yang positif”.pungkasnya.

Klik Gambar

Bagikan berita ini

| Baca Juga

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Lampung Barat,Global Lampung News  -  Peletakan batu pertama pembangunan proyek pasar tematik wisata Lumbok Seminung rencana akan dilakukan oleh Mentri Perdagangan Dr.H.C Zulkifli Hasan S.E,.M.M pada 25 Januari mendatang. Demi

Januari 17, 2024
Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

SEKAMPUNG-- Bupati Lampung Timur M Dawam Rahardjo Memberi Sambutan dalam acara Zoom Meeting Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak Nasional di Lapangan Desa Sidomukti, Kecamatan Sekampung, Senin (26/06/2023). Hadir dalam acara

Juni 26, 2023
Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Ketua PD IWO Lampung Timur. (Foto : Redaksi)

Bagikan berita ini
November 10, 2024
Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Lampung Selatan - Menindaklanjuti terkait dengan indikasi dugaan penyerobotan atau perampasan rumah milik Hasanudin warga Desa Kali Asin Kecamatan Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan, oleh seorang warga setempat bersama Zaelani.

Kategori Berita

Kabar Lampung