menu

Bupati Dawam Rahardjo, Berharap Para ASN Dapat Menjalankan Tugas Dengan Profesional

Dilaporkan oleh : Eko Wahyuntoro

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

SUKADANA– Bupati Lampung Timur M. Dawam Rahardjo Memberi Sambutan di Lanjutkan Dengan Penyerahan STTPL, SK CPNS Menjadi PNS, SK Pengangkatan Pertama Jabatan Fungsional serta Pengambilan Sumpah dan Janji Pegawai Negeri Sipil di Gedung Pusiban Kabupaten Lampung Timur, Senin (27/02/2023)

Hadir dalam acara tersebut, Asisten III, Inspekturat Kabupaten Lampung Timur serta Kepala BKPPD Kabupaten Lampung Timur.

Dalam sambutannya, M.Dawam Rahardjo menyampaikan ucapan selamat kepada para ASN serta berharap dapat menjalankan tugas dengan profesional.

Foto, Bupati Lamtim
Foto, Bupati Lamtim

“Pada kesempatan ini atas nama Pemerintah Kabupaten Lampung Timur saya ucapkan selamat kepada saudara-saudara yang telah menyelesaikan Pelatihan Dasar di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Lampung dengan baik,

Saya juga berharap saudara-saudara dapat menjalankan tugas dan tanggung jawabnya secara profesional baik dalam mengabdikan diri kepada Negara maupun melayani masyarakat demi suksesnya pembangunan, “jelasnya.

“Karena kita merupakan pelayan masyarakat yang harus mampu memberikan pelayanan terbaik, untuk itulah status PNS yang kini melekat pada diri saudara harus dijaga dengan baik salah satunya dengan berupaya menjadikan diri saudara sebagai panutan bagi masyarakat yang lain baik dalam berperilaku bekerja maupun dalam berinteraksi dengan masyarakat di lingkungan masing-masing, “terangnya.

M.Dawam Rahardjo juga menambahkan “kepada semua yang hadir pada saat ini saya berpesan untuk terus bekerja keras jaga kekompakan dan sinergitas agar pekerjaan bisa dilaksanakan secara optimal,

Sehingga kedepannya kita dapat bersama-sama dalan mewujudkan Pemerintah Kabupaten Lampung Timur yang bersih, berwibawa dan bermartabat sehingga dapat mewujudkan pembangunan dan kesejahteraan di Bumei Tuwah Bepadan Lampung Timur yang kita cintai bersama, ” tutupnya.

Klik Gambar

Bagikan berita ini

| Baca Juga

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Lampung Barat,Global Lampung News  -  Peletakan batu pertama pembangunan proyek pasar tematik wisata Lumbok Seminung rencana akan dilakukan oleh Mentri Perdagangan Dr.H.C Zulkifli Hasan S.E,.M.M pada 25 Januari mendatang. Demi

Januari 17, 2024
Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

SEKAMPUNG-- Bupati Lampung Timur M Dawam Rahardjo Memberi Sambutan dalam acara Zoom Meeting Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak Nasional di Lapangan Desa Sidomukti, Kecamatan Sekampung, Senin (26/06/2023). Hadir dalam acara

Juni 26, 2023
Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Lampung Selatan - Menindaklanjuti terkait dengan indikasi dugaan penyerobotan atau perampasan rumah milik Hasanudin warga Desa Kali Asin Kecamatan Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan, oleh seorang warga setempat bersama Zaelani.

Yus Bariah Dawam Rahardjo, Menyerahkan Program TAS BARIYAH di Desa Taman Asri Berjumlah 401 Peserta

Yus Bariah Dawam Rahardjo, Menyerahkan Program TAS BARIYAH di Desa Taman Asri Berjumlah 401 Peserta

Purbolinggo-- Ketua TP-PKK Kabupaten Lampung Timur Yus Bariah Dawam Rahardjo, mengapresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh kader PKK di Desa Taman Asri dalam menjalankan Program Tabungan Sembako untuk Hari Raya/TAS BARIYAH. Hal

Maret 27, 2023

Kategori Berita

Kabar Lampung