SMP Negeri 1 Kotabumi Gelar Pelantikan Ketua Dan Pengurus Osis

LAMPUNG UTARA – Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 1 Kotabumi menggelar kegiatan serah terima pergantian jabatan kepengurusan Organisasi Siswa Intra Sekolah (Osis), berlangsung di halaman upacara sekolah, Selasa 20 Februari 2024. Dalam pergantian pengurusan OSIS, Meri Yantina S.pd.MM, selaku kepala sekolah serta dewan guru lainnya, turut menyaksikan Irfika Khairunisa di lantik menjadi ketua pengurus OSIS […]

Enam Relawan di Lampung Utara Gelar Deklarasi, Siap Menangkan AMIN di Pilpres 2024

LAMPUNG UTARA – Relawan AMIN Lampung Utara (Lampura) melakukan deklarasi guna memberikan dukungan kepada pasangan Capres dan Cawapres Anies Baswedan – Muhaimin Iskandar (AMIN). Deklarasi tersebut dipusatkan Tugu Payan Mas Kotabumi, Selasa (5/02/2024). Ada 6 Relawan Kemenangan AMIN yakni BKMT dan APIK, ABRI 1, RENGGANIS, RI ANIES Lampung Utara, JAGA, dan disaksikan langsung oleh Chusnunia […]

Aliansi Masyarakat Lampura Gelar Aksi Damai Pemilu 2024, Ini Tujuannya

LAMPUNGUTARA – Aliansi Masyarakat Lampung Utara (Lampura) menggelar aksi damai menyampaikan sikap anti Pemilu curang. Aksi itu digelar di Bawaslu dan KPU kabupaten setempat, Jum’at (02/02/2024). Koordiantor lapangan (Korlap) aksi, Bunda Mery dalam orasinya menyampaikan sikap pada Pemilu yang akan berlangsung 14 Februari mendatang. Pihaknya juga berjanji akan ikut serta mengawasi, mengamati dan mengawal proses […]

DPC SPRI Soroti Pencapaian PAD Pemda Lampung Utara dan DBH Pemerintah Pusat, Provinsi

KOTABUMI – Ketua DPC Serikat Pers Republik Indonesia (SPRI) Lampung Utara (Lampura) pertanyakan sudah sampai mana pencapaian tentang Pendapatan Asli Daerah (PAD) pada tahun 2023 lalu sebesar 3 Milyar, kemudian Dana Bagi Hasil (DBH) dari Pemerintah pusat maupun Provinsi. Mengingat Tahun Anggaran telah berganti tentunya raport dari hasil kerja para Kepala Dinas selaku Pimpinan Satuan […]

Audensi MPC Pemuda Pancasila Lampung Utara Dengan Kapolres Di Sambut Baik

Lampung Utara – Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila Lampung Utara melakukan kunjungan dan audiensi dengan Kapolres Lampung Utara. Suasana santai dan akrab terlihat saat pertemuan para Pengurus organisasi Pemuda Pancasila itu berlangsung di ruang Kapolres Lampung Utara. Senin,(22/01/2024) Awari Darwin Ketua Pemuda Pancasila Kabupaten Lampung Utara menyampaikan tujuan dari kunjungan serta audiensi ini bertujuan […]

Renspon Cepat Adanya Laporan Pungli, Ini Yang Dilakukan Polsek Bukit Kemuning

Lampung Utara – Terkait adanya laporan dari masyarakat adanya pungutan liar (pungli) di Pos Kontrol Batubara Jalan Linsum Desa Ulak Rengas Polsek Bukit Kemuning Polres Lampung Utara Langsung bergerak cepat dengan mendatangi TKP. Kapolsek Bukit Kemuning AKP Edy Juarsyahidin mewakili Kapolres Lampung Utara AKBP Teddy Rachesna, S.H., S.I.K., M.Si. menjelaskan, pada hari Senin 15 Januari […]

DPD SPRI Gelar Rapat Pembahasan Program Kerja Tahun 2024

Bandar Lampung – Dewan Pimpinan Daerah Serikat Pers Republik Indonesia (DPD-SPRI) Provinsi Lampung menggelar rapat program kerja (Progja) 2024 dihelat di Sekretariat DPD SPRI, Sumur Putri, Teluk Betung Selatan, Kota Bandar Lampung, Kamis (11/1/2024). Rapat yang dihadiri para kabid DPD SPRI Lampung, ketua dan pengurus DPC SPRI kabupaten/kota digelar guna memaksimalkan progja dalam menjaga eksistensi […]

Kabar Gembira, Tanah Adat Penagan Ratu Akan Segara di Ulang Ulang

LAMPUNG UTARA – Hasil rapat forkopimda terkait tanah Ulayat Adat dan Joni Erix desa Penangan Ratu. Pemerintahan kabupaten Lampung Utara menyampaikan informasi perkembangan terhadap tim kuasa hukum, mengenai tindak lanjut yang akan dilaksanakan selanjutnya. Rabu 10 Januari 2024. Yang mana perkembangan itu, setelah masyarakat melakukan penundaan pendudukan lahan yang rencana akan di gelar pada Selasa […]

Sengketa Lahan Berlanjut, Masyarakat Desa Penagan Ratu Akan Duduki Lahan seluas 1.184 Hektar

Lampung Utara – Pembahasan terkait pelaksanaan pendudukan lahan ulayat adat desa Penagan Ratu yang jatuh pada tanggal 9 Januari 2024 besok oleh warga. rencana itu akan tetap digelar ketika pemerintahan tidak memberikan jalan keluar terbaik. Hal itu dilakukan masyarakat sebagai upaya, menanti hasil tindak lanjut dari pemerintah daerah kabupaten Lampung Utara untuk memenuhi permintaan masyarakat […]

Peristiwa Wartawan Dituduh Ikut Penganiayaan, Rekonstruksi Jurnalis Hanya Meliput

LAMPUNG UTARA – Rekonstruksi terkait dugaan pengeroyokan, dengan tuduhan yang melibatkan seorang wartawan, di gelar di polres Lampung Utara. Ikut di saksikan para ketua-ketua organisasi dan para awak media, baik dari dalam kota bahkan yang hadir khusus dari luar kota dan Jakarta Pusat, menyimak rekonstruksi ulang tersebut. Sementara rekonstruksi yang di gelar di halaman mapolres […]