menu

Maling Motor Tertangkap Rekaman CCTV

Dilaporkan oleh : M.K.Hanafi

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

Kota Metro | Telah terjadi pencurian kendaraan bermotor Merk Honda metik 125 CC berwarna Merah dengan nomor polisi BE 4108 FJ, lokasi di halaman Rental Mobil di jalan Raya Merdeka, Tejo Agung Metro Timur, Rabu 05/04/2022.

Dari rekaman CCTV terlihat motor terparkir diantara dua mobil, dan pelaku dengan sangat mudahnya mencongkel kunci kendaraan dalam hitungan detik.

Kejadian nampak di pinggir jalan raya, yang terjadi pada pukul 15:15 WIB menjelang sore, dimana pelaku memanfaatkan situasi dan kondisi yang sedang sepi untuk melakukan aksinya.

Maraknya pencurian kendaraan bermotor di bulan suci Ramadhan ini, hendaknya masyarakat khususnya warga kota metro agar selalu waspada dan menambahkan pengaman pada kendaraan bermotornya.

Harapan warga setempat supaya aparat penegak hukum agar dapat segera bertindak dan menangkap pelaku yang meresahkan masyarakat yang membuat warga merasa tidak aman.

Klik Gambar

Bagikan berita ini

| Baca Juga

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Lampung Barat,Global Lampung News  -  Peletakan batu pertama pembangunan proyek pasar tematik wisata Lumbok Seminung rencana akan dilakukan oleh Mentri Perdagangan Dr.H.C Zulkifli Hasan S.E,.M.M pada 25 Januari mendatang. Demi

Januari 17, 2024
Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

SEKAMPUNG-- Bupati Lampung Timur M Dawam Rahardjo Memberi Sambutan dalam acara Zoom Meeting Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak Nasional di Lapangan Desa Sidomukti, Kecamatan Sekampung, Senin (26/06/2023). Hadir dalam acara

Juni 26, 2023
Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Ketua PD IWO Lampung Timur. (Foto : Redaksi)

Bagikan berita ini
November 10, 2024
Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Lampung Selatan - Menindaklanjuti terkait dengan indikasi dugaan penyerobotan atau perampasan rumah milik Hasanudin warga Desa Kali Asin Kecamatan Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan, oleh seorang warga setempat bersama Zaelani.

Kategori Berita

Kabar Lampung