menu

Himbau Pengendara, Polres Lamtim Laksanakan Kampanye Keselamatan

Dilaporkan oleh : Eko Wahyuntoro

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

Lampung Timur– Berjalannya Operasi Kepolisian dengan sandi ‘Ops Keselamatan Krakatau 2024 di Polda Lampung dan jajaran, pihak Kepolisian khususnya Polisi Lalu Lintas (Polantas) melaksanakan berbagai kegiatan kepada pengguna jalan.

Tak lain Polres Lampung Timur Polda Lampung yang menggelar kampanye keselamatan pada Rabu (6/03/2024) pagi bertempat di Simpang Traffic Light Mataram Marga Kecamatan Sukadana Kabupaten Lampung Timur.

Dipimpin oleh Kapolres Lampung Timur AKBP M. Rizal Muchhtar melalui Kasat Lantas AKP Bima Alief Caesar Gumilang yang diwakilkan oleh KBO Satlantas Iptu Pantas Siregar, personel Satlantas melaksanakan himbauan kepada pengguna jalan yang melintas.

“Kami saat ini sedang melaksanakan kampanye keselamatan, tujuannya apa tentunya melakukan sosialisasi kepada masyarakat khususnya pengguna jalan bahwa saat ini sedang dilaksanakan Operasi Keselamatan Krakatau 2024,” ujarnya.

Dalam kesempatan ini, personel secara humanis menghimbau para pengendara agar mematuhi peraturan-peraturan lalu lintas yang berlaku.

“Ini juga sebagai tujuan menekan angka pelanggaran yang dapat mengakibatkan kecelakaan sehingga dapat kondusif Kamseltibcar lantas menjelang Idul Fitri 1445 Hijriah,”pungkasnya.

Klik Gambar

Bagikan berita ini

| Baca Juga

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Zulkifli Hasan ke Lambar,Nukman tinjau lokasi guna pastikan persiapan.

Lampung Barat,Global Lampung News  -  Peletakan batu pertama pembangunan proyek pasar tematik wisata Lumbok Seminung rencana akan dilakukan oleh Mentri Perdagangan Dr.H.C Zulkifli Hasan S.E,.M.M pada 25 Januari mendatang. Demi

Januari 17, 2024
Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

Zoom Meeting GPM, Bupati Dawam Rahardjo Berharap Bisa Membantu Kekurangan Bahan Pokok Masyarakat

SEKAMPUNG-- Bupati Lampung Timur M Dawam Rahardjo Memberi Sambutan dalam acara Zoom Meeting Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak Nasional di Lapangan Desa Sidomukti, Kecamatan Sekampung, Senin (26/06/2023). Hadir dalam acara

Juni 26, 2023
Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Nahkodai Pengurus Daerah IWO Kabupaten Lampung Timur

Zohiri Ketua PD IWO Lampung Timur. (Foto : Redaksi)

Bagikan berita ini
November 10, 2024
Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Zaelani Diduga Menyerobot atau Perampasan Rumah Milik Hasanudin

Lampung Selatan - Menindaklanjuti terkait dengan indikasi dugaan penyerobotan atau perampasan rumah milik Hasanudin warga Desa Kali Asin Kecamatan Tanjung Bintang Kabupaten Lampung Selatan, oleh seorang warga setempat bersama Zaelani.

November 21, 2023

Kategori Berita

Kabar Lampung