Musrenbang: Wabup Azwar Hadi, Melanjutkan Pembangunan Ekonomi, Infrastruktur, Pelayanan Publik, Dan Kualitas SDM Produktivitas
SEKAMPUNG UDIK– Wakil Bupati Lampung Timur Azwar Hadi Memberi Sambutan sekaligus Membuka acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (MUSRENBANG) Tingkat Kecamatan di Kabupaten Lampung Timur Tahun 2023 di Desa Gunung Pasir Jaya Kecamatan Sekampung Udik, Senin (6/2/2023). Acara yang mengusung tema “Melanjutkan pembangunan ekonomi, infrastruktur, pelayanan publik, dan kualitas SDM untuk produktivitas dan daya saing menuju rakyat […]
Bupati Lampung Timur, Beri Apresiasi Peserta KKN Periode 1 IAIN Metro Tahun 2023
SUKADANA– Atas nama masyarakat dan selaku Bupati Lampung Timur, kami ucapkan terima kasih kepada Rektor IAIN Metro, yang telah memberikan kepercayaan dan menempatkan para mahasiswa yang melakukan KKN,untuk mengabdi kepada masyarakat, dibeberapa Kecamatan di Kabupaten Lampung Timur. Demikian disampaikan Bupati Lamtim M Dawam Rahardjo saat memberi sambutan dalam acara Penarikan Peserta KKN Periode 1 IAIN […]