Bupati Dawam Rahardjo, Berharap Klinik Kresna Medical Center Bisa Berikan Pelayanan Terbaik ke Masyarakat

WAY BUNGUR– Bupati Lampung Timur Dawam Rahardjo memberi sambutan dalam acara peresmian Klinik Kresna Medical Center, Kamis (5/1/2023). Hadir dalam acara tersebut Kepala Dinas Kesehatan, Satya Nugraha, Para Kepala Desa Kecamatan Way Bungur, Tokoh Adat serta Tokoh Masyarakat, serta pemilik Klinik Kresna Medical Center, I Nyoman Suasjaya. Mengawali sambutannya Bupati Dawam mengucapkan selamat dan mengapresiasi […]

Amir Faisol Angkat Bicara Terkait Icon Patung Gajah Rumdis Bupati Lamtim Yang Heboh!!

Lampung Timur– Sering terjadinya kecelakaan di depan Rumah Dinas Bupati Lampung Timur, diduga penyebab utama terjadinya Mobil Ambles di lokasi Pembangunan Ruang Terbuka tersebut. Mendapat tanggapan dari berbagai Elemen Masyarakat, seperti halnya yang di ungkapkan oleh Amir Faisol, SH. selaku Ketua Laskar Merah Putih Macab (Markas Cabang) Lampung Timur, pada Kamis (05/01/2023). Selain menyoroti Pembangunan […]

Wakapolres Lamtim: Almarhum Bripka Eko Sosok Polisi Yang Baik

LAMPUNG TIMUR– Polres Lampung Timur(Lamtim) Polda Lampung kehilangan salah satu personel terbaiknya. Pagi ini Kamis (5/1/23) Polres Lamtim melaksanakan upacara pemakaman terhadap Almarhum Bripka Eko Budianto, dipimpin langsung oleh Wakapolres Lampung Timur Kompol Sugandhi Satria Nugraha, diikuti personel Polres Lamtim, personel Polsek Sekampung dan masyarakat sekitar. Kapolres Lamtim AKBP Zaky Alkazar Nasution melalui Wakapolres Lamtim […]

Pak Karju Sujud Syukur, Terima Kunci Bedah Rumah Dari Kodim 0429/Lamtim

Lampung Timur– Komandan Kodim (Dandim) 0429/Lamtim Letkol Czi. Indra Puji Triwanto, SH di dampingi Ketua Persit KCK Cab LIV Ny. Indra Puji kembali meresmikan dan menyerahkan kunci program bedah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Dusun VI, Desa Braja Yekti, Kecamatan Braja Selebah, Kamis (5/1/2023). Hal yang sama di sampaikan Dandim 0429/Lamtim Letkol Czi. Indra […]

75 Peserta Perwakilan PPK Lampung Barat di Lantik

Lampung Barat,Global Lampung News- Dalam menjalankan amanah yang dipercayakan, setiap angota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) harus bersikap jujur ​​dan adil, sebab sikap tersebut merupakan salah satu kunci sukses penyelenggaran Pemilu serentak yang akan digelar tahun 2024 mendatang. Terlebih, dikatan Adi Utama 75 peserta PKK perwakilan dari 15 Kecamatan yang ada di Lampung Barat (Lambar) telah dilakukan […]